post-feature-image

Fakta Menarik : Setuhan Dari Pasangan Ternyata Bisa Jadi Moodbooster

Fakta Menarik : Setuhan Dari Pasangan Ternyata Bisa Jadi Moodbooster

Cara Memaksimalkan Kepuasan Seksual Di Setiap Bagian Erotis Tubuh
Memantau Siklus Menstruasi Dengan Mudah Menggunakan Hawa App
4 Tips Menjaga Miss V Saat Sedang Menstruasi
loading...
Pernahkah Anda merasa bahwa mood Anda sedang benar – benar berantakan? Jika ya, dekatilah pasangan Anda dan  sentuh dia.
Sebuah studi yang baru – baru ini dilakukan di Swiss melaporkan bahwa Anda dapat menurunkan stres dan meningkatkan mood Anda dengan menyentuh pasangan Anda.


Seperti yang dilansir dari laman lifestyle.ca.msn.com, orang yang memeluk, membelai, dan berpegangan tangan dengan pasangan mereka, memiliki kemungkinan yang lebih besar untuk merasakan kasih sayang pasangannya dengan kepuasan dan kesenangan tersendiri dibandingkan dengan mereka yang tidak terlalu banyak melakukan kontak fisik.

Menurut seorang peneliti dari Univeritas Zurich, Andrea B. Horn, Ph.D., sentuhan dapat merangsang getaran positif pada manusia. Sebagai bukti, Horn mengutip penelitian terdahulu yang pernah dilakukan di Universitas Miami, bahwa memberi dan menerima sentuhan dapat menurunkan kecemasan, depresi, dan stres. Bahkan di antara orang asing.

Alasan yang melatarbelakangi kedua penelitian ini adalah karena manusia merupakan makhluk sosial yang memiliki kebutuhan psikologis untuk kontak pribadi. Dalam topik penelitian yang sama ditemukan bahwa bersentuhan di antara pasangan dapat meningkatkan keintiman dan keharmonisan, yang pada akhirnya dapat menjadi pendorong atas rasa aman dan kepuasan.

Mitra romantis yang menyentuh sayang pasangannya setidaknya satu kali dalam empat jam melaporkan manfaat yang cukup besar dalam segi psikologis di antara keduanya. Dalam penelitian terkait dikatakan, bahwa meskipun Anda tidak bisa menghabiskan sepanjang hari bersama pasangan Anda, tapi sekedar sentuhan kecil saat bertemu, akan cukup untuk membangkitkan mood positif Anda selama berjam – jam.


Jadi, Anda tidak perlu repot – repot mencari cara untuk membangkitkan mood Anda jika sedang buruk. Datangi dan peluk saja si dia!

Semoga bermanfaat.

Sumber : www.vemale.com
Name

#BikaBogor #BikaBogorTalubi #kulinerbogor #oleholehBogor #Oleholehkhasbogor Alpukat Apel Asa's Stories Asam Urat Asma Batuk Bayi Berita Bisul Blogging & Writing BPJS buku Cara Cepat Hamil Cinta's Stories Community competition Daun Demam Diabetes Diet Event Family Journal Family Trip Flu Gigi Ginjal Golongan Darah Health Hipertensi Ibu Hami Ibu Hamil Imun Jantung Sehat Jelajah Gizi Jelajah Gizi Minahasa Jerawat Kanker Kebidanan Kecantikan Kehamilan Keluarga Keputihan Kesehatan kesehatan Bayi Kesehatan Gigi Kesehatan Kulit Kisah Kolesterol Kontrasepsi Kulit Life Liver Madu Masakan Mata Mengobati Migrain Mom Journal Nanas Nutrisi Nutrisi Untuk Bangsa Nyeri Obat Office Story on Media Otak Pasca Melahirkan Pencernaan Pisang Radang Rambut Relationship Rematik Resep Reumatik Review Seksualitas Semangka Sponsored Post Stamina Tips Tought Tulang Vitamin Wajah Wanita We Care wisata
false
ltr
item
Kesehatan Ibu Hamil Dan Balita: Fakta Menarik : Setuhan Dari Pasangan Ternyata Bisa Jadi Moodbooster
Fakta Menarik : Setuhan Dari Pasangan Ternyata Bisa Jadi Moodbooster
Fakta Menarik : Setuhan Dari Pasangan Ternyata Bisa Jadi Moodbooster
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjj9FIrzx-2sE3HdAZM-qbw5ttNPNGjLN-WNTMJmXlILM2NphkXwA5jETOdoMyvy3ckBlpzuTY6LAofRRWJEUscD0HQhkXDug4d7uqkmSe8ypRVcXp2n9hP3JGDr9YRAY27q8YvM_ZBIzoI/s1600/Setuhan+Dari+Pasangan+Ternyata+Bisa+Jadi+Moodbooster.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjj9FIrzx-2sE3HdAZM-qbw5ttNPNGjLN-WNTMJmXlILM2NphkXwA5jETOdoMyvy3ckBlpzuTY6LAofRRWJEUscD0HQhkXDug4d7uqkmSe8ypRVcXp2n9hP3JGDr9YRAY27q8YvM_ZBIzoI/s72-c/Setuhan+Dari+Pasangan+Ternyata+Bisa+Jadi+Moodbooster.jpg
Kesehatan Ibu Hamil Dan Balita
https://bumil-balita.blogspot.com/2015/11/Setuhan-Pasangan-Ternyata-Bisa-Jadi-Moodbooster.html
https://bumil-balita.blogspot.com/
https://bumil-balita.blogspot.com/
https://bumil-balita.blogspot.com/2015/11/Setuhan-Pasangan-Ternyata-Bisa-Jadi-Moodbooster.html
true
8741920363903863250
UTF-8
Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy